CrowdStrike Kasih Voucher US$10 Bagi Mitra Terdampak Gangguan
Jakarta – CrowdStrike memberikan voucher Uber Eats senilai US$10 atau sekitar Rp162 ribu sebagai permintaan maaf kepada mitranya usai membuat jutaan perangkat Windows tumbang massal karena pembaruannya bermasalah pada 19 Juli 2024. TechCrunch melaporkan sejumlah mitra dan rekanan CrowdStrike menerima electronic mail/e-mail (surat elektronik) berisi permintaan maaf dan gift card Uber Eats. Langkah ini untuk…